Voucher Belanja Yatim

Mau kan Bersama Nabi Di Syurga?

Orang yang memelihara, menyantuni, menyayangi anak yatim akan masuk surga, berdekatan dengan Rasulullah SAW seperti dekatnya jari telunjuk dengan jari tengah.

Sebagaimana Sabda Nabi,

“Aku dan orang yang mengasuh atau memelihara anak yatim akan berada di surga begini,” kemudian beliau mengisyaratkan dengan jari telunjuk dan jari tengah dan merenggangkannya sedikit.” (HR. Bukhari)

Dalam kesempatan lain, Rasulullah SAW bersabda:

“Orang yang memelihara anak yatim di kalangan umat muslimin, memberikannya makan dan minum, pasti Allah akan masukkan ke dalam surga, kecuali ia melakukan dosa yang tidak bisa diampuni.” (HR. Tirmidzi dari Ibnu Abbas).

Program Voucher Belanja Yatim adalah memberikan vocuher dengan jumlah belanja tertentu yang diberikan kepada Anak Yatim.

Mari Bahagiakan Anak Yatim dengan cara beri mereka kesempatan berbelanja kebutuhannya. Voucher Belanja Yatim Mulai Donasi Rp. 10.000 (Sepuluh Ribu Rupiah), mari bersama-sama bahagiakan Mereka dan raih keutamaan Santuni Anak Yatim.

Caranya:

  1. Klik DONASI
  2. Isi Besar Donasi (Rp. 10.000 / lebih)
  3. Isikan Nama Panggilan, No Whatsapp dan Email
  4. Transfer sesuai nominal dan angka unik dibelakangnya
  5. Lakukan Konfirmasi telah Transfer Donasi
  6. Selesai

Datangkanlah rezeki dengan Sedekah,

Salah satunya Sedekah Untuk Belanja Anak Yatim. Ajak teman dan saudara lainnya ya.

Dengan voucher belanja ini, anak yatim bebas membeli kebutuhannya.

Bahagiakan mereka, saat Ayahnya tak lagi mendampingi untuk berbelanja.

    Tidak ada update baru belum

17 Jul 2020

Anonim
Rp 300.000

17 Jun 2020

Anonim
Rp 200.786

14 Jun 2020

Tomy mardianto
Rp 50.000

25 Jun 2020

Anonim
Rp 15.000

21 Jun 2020

Anonim
Rp 50.942

21 Jun 2020

Allaika Septina Achyadi
Rp 50.000

21 Aug 2020

Rachma Alfian. S
Rp 50.266